Selasa, 31 Oktober 2017

Daftar Menu Makanan Yang Dapat Melawan Kanker Payudara

Daftar Menu Makanan Yang Dapat Melawan Kanker Payudara,-Kanker payudara merupakan jenis penyakit yang paling sering menyerang kaum perempuan yang dapat mengancam keselamatan jiwa, untuk itu ini merupakan salah satu jenis penyakit yang serius yang harus mendapatkan penanganan yang cepat dan juga tepat. 

Pada artikel sebelumnya kita telah membahas mengenai manfaat olahraga yoga bagi penderita kanker payudara, sekarang ini kita akan memberikan informasi yang mudah-mudahan bisa bermanfaat mengenai menu makan bagi penderita kanker payudara untuk itu yuk mari kita simak informasi selengkapnya di bawah ini !

Daftar Menu Makanan Yang Dapat Melawan Kanker Payudara

 
Daftar Menu Makanan Yang Dapat Melawan Kanker Payudara

Putih Telur Biasanya putih telur digunakan oleh seseorang untuk mengatasi masalah jerawat dan membuat kulit wajah menjadi cerah, tetapi tak banyak orang yang tahu bahwa putih telur juga memiliki manfaat yang sangat luar biasa yang dapat melawan sel kanker yang ada dalam tubuh, putih telur bermanfaat untuk melawan sel kanker berkat zat dan juga kandungan nutrisi yang sangat tinggi.

Buah Tomat Kandungan antioksidan lycopene yang terdapat pada buah tomat dapat melindungi tubuh dari berbagai macam sel kanker salah satunya ialah penyakit kanker payudara. Tidak hanya itu saja, dalam buah tomat juga mengandung vitamin c yang dapat bermanfaat dalam menjaga sistem kekebalan tubuh hal ini akan membuat sel kanker sulit untuk berkembang.

Ikan memiliki manfaat yang dapat mengatasi masalah kesehatan salah satunya ialah penyakit kanker payudara, hal ini terjadi berkat kandungan protein, jenis ikan yang memiliki nutrisi yang sangat baik ialah ikan salmon dan juga tuna.

Kentang, makanan sehat jenis umbi-umbian yang satu ini memiliki manfaat yang dapat memulihkan tubuh penderita kanker payudara, sebaiknya bagi anda yang ingin mengkonsumsi kentang sebagai alternatif dalam mengatasi kanker payudara, disarankan untuk merebus dan mengukusnya terlebih dahulu sebelum anda mengkonsumsinya.

Buah Kiwi, penelitian menunjukan bahwa zat yang terkandung dalam buah yang satu ini memiliki manfaat yang dapat menghalangi pembentukan nitrosamin dari tubuh manusia, kiwi merupakan salah satu jenis buah yang sangat bagus bagi kesehatan, kandungan vitamin C yang ada pada buah kiwi lebih besar dari pada buah jeruk.

Brokoli, ini merupakan satu-satu jenis sayuran dengan jumlah sulforaphane yang cukup besar, senyawa yang sangat ampuh dalam meningkatkan enzim pelindung tubuh dan menyingkirkan bahan kimia penyebab kanker, kata Jed Fahey, ScD. Sebuah penelitian University of Michigan baru-baru ini

Sayur Bayam, kandungan antioksidan yang sangat kuat yang ada pada bayam memiliki manfaat yang dapat melawan berbagai jenis kanker yang menyerang tubuh termasuk kanker payudara. Penelitian menunjukkan bahwa bayam mengurangi penurunan fungsi otak yang terkait dengan penuaan dan melindungi jantung dari penyakit kardiovaskular.

Buah Apel, merupakan jenis buah yang mengandung sumber pektin yang telah terbukti dapat menurunkan tekanan darah, mengurangi kolesterol, mengurangi resiko kanker usus besar, dan juga kanker payudara.

Buah Pepaya, dalam buah yang satu ini kaya akan vitamin A dan E, serta mengandung antioksidan yang sangat kuat 

Demikianlah sedikit informasi mengenai Daftar Menu Makanan Yang Dapat Melawan Kanker Payudara semoga bisa memberikan manfaat bagi kita semua.  

Untuk itu bagi anda yang sedang mengalami penyakit kanker payudara jangan pernah diabaikan, segera lakukan pengobatan yang tepat. Dan jika anda sedang mencari pengobatan kanker payudara tanpa kemoterapi anda bisa simak informasinya >> Cara Mengobati Kanker Payudara  


Salam Sehat By : Obat Penyakit Kista



Daftar Menu Makanan Yang Dapat Melawan Kanker Payudara

Tidak ada komentar:

Posting Komentar