Selasa, 07 Februari 2017

Apa itu Kista Gartner?

Jenis penyakit semakin banyak dan semakin merajalela banyak sekali yang terserang tumor, kanker, maupun kista. Salah satu penyakit yang sering menyerang kaum wanita ialah kista Pada kesempatan ini kami akan membahas mengenai kista gartner pasti kalian semua akan bertanya mengenai Apa itu Kista Gartner? untuk itu mari kita simak informasi selengkapnya !


Apa itu Kista Gartner?

Definisi Kista Gartner


Kista gartner ialah cairan yang menumpuk dan berkembang menjadi kista pada area dinding vagina kista yang terjadi ketika seorang wanita sedang mengalami masa kehamilan dan akan hilang setelah melahirkan. Kista jenis ini juga di kenal sebagai kista vagina, kista ini akan menimbulkan rasa nyeri setelah senggama (berhubungan seksual)  bahkan bisa pula beresiko pecah.
Untuk pemeriksaan kista gartner bisa dilakukan dengan pelvis atau biopsy untuk memeriksa keberadaan tonjolan selain itu pemeriksaan rutin pun harus sering di lakukan untuk mengetahui pembesaran kista gartner.


Gejala Kista Gartner

Berikut ini merupakan Gejala yang ditimbulkan dari kista gartner ialah :
  • Muncul benjolan lembut di area dinding vagina
  • Biasanya muncul bengkak disertai nyeri
  • Ketidaknyamanan saat berhubungan seks
  • Mengalami kesulitan dengan buang air kecil

Penyebab Kista gartner

Berikut ini merupakan penyebab kista gartner ialah :
  • Akibat dari cedera pada area dinding vagina
  • Terpapar dengan polusi dan agen infeksiud
  • Akibat pola hidup yang kurang sehat
  • Penumpukan cairan

Jangan abaikan apabila anda memiliki gejala seperti di atas. Lakukanlah pemantaun dengan cara rajin pergi kedokter supaya anda bisa melihat perkembangan kista. Karena penanganan yang terlambat di lakukan akan memperparah kondisi kista, jika di diamkan kista akan membesar dan dokter akan menyarankan untuk melakukan operasi. Namun tidak semua mampu melakukan operasi, mengingat biaya operasi kista yang cukup mahal dan permasalahanya pun bukan hanya dari segi biaya saja tapi juga efek yang di timbulkan setelah melakukan operasi.

Itulah sedikit informasi yang bisa kami berikan semoga bisa bermanfaat bagi kita semua dan disini kami akan memberikan saran bagi anda yang tidak mau melakukan operasi kami sarankan untuk mengkonsumsi obat alami tanpa efek samping. Untuk informasi selengkapnya anda bisa simak di artikel >>> Cara Mengobati Kista


Simak juga :

Apa itu Kista Gartner?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar